Seandainya Aku Punya Sayap
Subuh ini, sementara menunggu untuk bangun sahur, aku jadi kefikiran. Macam-macam. Hati tiba-tiba jadi sayu dan pingin terbang ke mana saja. Mencari damai di hati.
Seandainya aku punya sayap!
Aku akan terbang! Terbang!
Tak usah tanya kenapa. Aku cuma punya hati.
Entah sampai kapan aku bisa menanggapi liku-liku kehidupan ini dengan sabar.
Takkan terluahkan.
Ramadhan Ke-24.
Recent Comments